10 Tempat Wisata Menarik Dikota Palu sulawesi Tengah.
10 Tempat Wisata Menarik Dikota Palu – Kembali lagi bersama kami di artikel idntravel.info yang akan membantu anda mengulas habis tempat tempat wisata yang bisa kalian kunjungi di seluruh dunia ini.
Nah, Kali ini kami akan membahas beberapa tempat menarik mana saja yang bisa anda kunjungi di kota palu sulawesi tengah. Palu adalah ibu kota dari Sulawesi Tengah, yang dikenal sebagai kota teluk.
Wisata yang tidak kalah menarik untuk dikunjungi lokal baik mancanegara. Rekomendasi yang sangat menyenangkan mengenai kota Palu, mari kita lihat apa saja yang terdapat di kota Palu tersebut.
Pusentasi
Pusentasi adalah pantai pusat laut yang telah di beri nama menggunakan bahasa kaili, Yang berarti kata ( Pusat ) adalan pusen. dan laut adalah tasi.
Ini tempat wisata yang sedang dilirik oleh kalangan yang ingin berlibur dengan nuansa troppers, terdapat pantai yng di kelilingi oleh batu karang yang seakan kita berada dalam sumur terbesar.
Pusentasi ini berlokasi di dusun simbe, Desa Limboro dan kecamatan banawa tengah, Kabupaten donggala.
Apabila anda ingin menuju pusentasi, anda bisa mengunakan kendaraan bermotor untuk anda bisa sampai. Dan kalian akan mempu jarang sekitar 45 Km dari kota palu, Dan hanya 12km dari kabupaten donggala.
Gunung Gawalise
Gunung ini sangat cocok bagi wisatawan yang mempunyai hoby mendaki karena ketinggian gunung ini mencapai 2.023 diatas permukaan laut yang indah dan iklim yang troppers.
Disini kita bisa menemukan bunga edelweiss yang dikagumi oleh para pendaki. Dan disini keberadaan dari suku Da’a yang salah satu suku primitif kota Palu.
Gunung Gawalise ini terletak pada sisi barat kota palu, Dengan jalur pendakian yang melalui kelurahan silae. Tepat nya dari lokasi taman ria kota palu. atau di bibir pantai teluk palu.
Cagar Alam Monorawali
Ini merupakan Taman Nasional dan rumah bagi masyarakat asli suku Wana. Terdpat berbagai macam hewan ciri khas Sulawesi seperti Anoa, babi rusa, burung Maleo dan lain lain. Terdapat beberapa teluk yng di mengelilingi pulau tersebut.
Jembatan Palu
Jembatan ini merupakan salah satu ikon tempat wisata kita Palu dimana membentang di atas teluk Talise yang berada di kelurahan Besusu dan Lere. Desain jembatan yang cantik ini sangat menyenangkan untuk dikunjungi pada malam hari.
Air Terjun Saluopa
Air terjun ini terdapat di hutan Tentena. Air terjun yang mempunyai nuansa indah, Sangat di sayangkan kalau kita tidak sampai menikmati suasananya pemandangan air terjun ini.
Jadi tempat ini sangat wajib untuk anda kunjungin dan anda bisa menikmati pemandan yang sangat airterjun dan pepohonan yang sangat mempesona.
Museum Palu
Jika ingin mengenal kota Palu lebih luas lagi ayo jangan lewatkan tempat wisata Museum ini karena terdapat berbagai koleksi gajah purba dan informasi tentang kehidupan masa lampau dari masyarakat setempat.
Apabila kalian datang ke kota palu, Maka tidak ada salahnya anda mampur di musem sulawesi tengah ini, Yang berlokasi di jalan kemiri no.23, Kelurahan kamonji Dan kecamatan palu.
Untuk biaya masuk meseum palu ini hanya sebesar Rp. 1.500 untuk anak anak, Rp. 3.000 untuk orang dewasa. dan untuk turis asing ialah Rp.10.000.-.
Danau Poso
Danau ini juga menjadi salah satu ikon wisata Palu yang beriklim troppers tapi sangat menyenangkan karena tempat ini terkenal oleh matahari terbenam – nya.
Danau poso ini berlokasi di kota tentena kabupaten poso. Dimana dana ini memiliki suasana yang sangat mirip seperti laut. Oleh Karena itu, apabila anda berkunjung di kota palu. anda akan menyesal apabila tidak melihat keindahan danai poso ini.
Tugu Perdamaian
Tugu perdamaian ini terkenal dengan Tugu Nosarara Nosabatutu yang mempunyai ketinggian 1000 kaki di atas permukaan laut.
Tempat ini sangat cocok bagi anda yang ingin mengabadikan moment ketka anda berkunjung di kota Palu karena di temoat ini tersedia fasilitas objek wisata lainnya yang sungguh menawan.
SouRaja Palu
Ini adalah kediaman raja pada masa dulu yang menjadi irang terpandang dan memerintah di kota Palu.
Rumah yang unik terbuat dari kayu ulin dan kayu bayam yang salah satu kayu terkenal di kota Palu, rumah yang berstruktur bentuk segitiga. Rumah ini adalah salah satu wisata budaya yang banyak di kunjungi karena memang sangat menarik.
Taman Nasional Lore Rindu
Destinasi terakhir di kota palu yang akan kita bahas adalah. Taman Nasional Lore Rindu yang bisa kalian jelajahi, Dimana selain keindahan alam nya yang begitu indah. disini juga rumah bagi buru yang di sebut moleo.
Baiklah sekian penjelasan tempat tempat menarik yang ada di kota palu sulawesi tengah. Yang mungkin nanti anda dan keluarga ingin berlibur di palu.
ikuti terus informasi dari kami mengenai tempat tempat wisata menarik lain nya yang bisa anda dapatkan melalui artikel idntravel.info